Rabu, 20 Oktober 2010

hubungan IAD dengan manajemen keuangan dan manajemen pemasaran

Hubungan ilmu alamiah dasar dengan manajemen pemasaran dan manajemen keuangan

Hubungan IAD dengan manajemen pemasaran saling berhubungan,contohnya IAD mengkaji konsep-konsep dan prinsip-prinsip dasar yang esensial saja.
A.MANUSIA YANG BERSIFAT UNIK
Ciri-ciri manusia
a.Organ tubuhnya kompleks dan sangat khusus, terutama otaknya
b.Mengadakan metabolisme atau pertukaran zat, (ada yang masuk dan keluar)
c.Memberikan tanggapan terhadap rangsangan dari dalam dan luar
d.Memiliki potensi untuk berkembang biak
e.Tumbuh dan bergerak
f.Berinteraksi dengan lingkungannnya
g.Sampai pada saatnya mengalami kematiian
Manusia adalah makhluk yang lemah dibanding makhluk lain namun dengan akal budinya dan kemauannya yang sangat kuat maka manusia dapat mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi dengan ilmu pengetahuan dan teknologi manusia dapat hidup dengan lebih baik lagi. Akal budinya dan kemauannya yang sangat kuat itulah sifat unik dari manusia.

hubungannya IAD dengan manajement pemasaran adalah bayi tabung yang merupakan contoh yang mudah untuk dibahas, karna tidak semua manusia terutama wanita mendapatkan keturunan, dan beberapa wanita juga ada yang melakukan apapun untuk mempunyai keturunan, contohnya adalah program bayi tabung yang di sarankan oleh dokter pribadinya. Nah, disini akan terlihat prosedur manajement pemasaran dan keuangannya yang disampaian rumah sakit untuk program tersebut. untuk melakukan bayi tabung tentunya tidak sedikit biaya yang akan di keluarkan untuk proses bayi tabung ini... syarat utamanya adalah calon ibu untuk proses bayi tabung ini harus memiliki kualitas kesehatan yang sangat baik, sehingga proses ini akan berjalan baik... pada program bayi tabung ini tentunya pihak rumah sakit menyiapkan dokter yang berpengalaman untuk menjalani proses bayi tabung ini, apabila program bayi tabung ini berhasil, maka program ini mulai di publikasikan ke masyarakat, dan dalam menjalanini program ini juga harus sesuai prosedur agar tidak saling merugikan ke dua belah pihak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar